Bhakti Sosial Dengan Tema “Indahnya Berbagi”
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan mengadakan kegiatan bhakti sosial berupa pemberian santunan kepada anak yatim.
Kegiatan ini merupakan rangkaian kegiatan dari PKKMB yang rutin dilaksanakan setiap tahun. Bhakti sosial yang dilaksanakan di Panti Asuhan Mutiara Gemilang.s
Bhakti sosial ini merupakan bentuk sinergitas dari Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Kesehatan dengan warga Panti Asuhan Mutiara Gemilang yang berada disekitar lingkungan tempat ini. “Saya berharap berharap sinergitas seperti ini bisa ditingkatkan lagi pada tahun-tahun mendatang” Tambahnya